Lirik Lobow Lagu Kau Cantik Hari Ini

Kau Cantik Hari Ini - Lobow

Lama sudah tak ku lihat
kau yang dulu ku mau
Kadang ingat kadang tidak
bagaimana diri mu

[Reff:]
Kau cantik hari ini
dan aku suka
Kau lain sekali
dan aku suka

Entah ada angin apa
kau berdiri disana
berhenti aliran darah ku
kau menatap mata ku

[Reff]

Takkan ku biarkan lagi
kau menghilang dari kehidupan ku

Posting Komentar untuk "Lirik Lobow Lagu Kau Cantik Hari Ini"